Tugas Pemrograman Multimedia
Penulis : Ramdoni F. Akbar
NMP : 50408686
4IA06
Android merupakan platform lengkap mulai dari sistem operasi, aplikasi, tool developing, market aplikasi, dukungan vendor industri mobile, bahkan dukungan dari komunitas open system. Tentu ini merupakan keunggulan yang tidak dimiliki oleh platform lain. Dengan melihat perkembangan pada saat ini, Android telah menjadi kekuatan yang luar biasa.
Penulis : Ramdoni F. Akbar
NMP : 50408686
4IA06
CITY MAPS Android
Penulis tertarik untuk mengembangkan aplikasi yang berbasis Android, dan penulis mengambil tema GIS (Geographic Information System) untuk platform Android yaitu berupa Aplikasi Peta sederhana.
Integrasi teknologi mobile, GIS, dan GPS, menungkinkan berkembangnya aplikasi mobile GIS yang interaktif. Dukungan prosesor yang semakin canggih dan kapasitas memory yang sangat besar, menjadikan telepon selular menjadi mobile computer yang secara real-time dapat dijadikan sebagai alat navigasi, pemantau kepadatan lalulintas dan bencana alam, sistem pelacakan kendaraan dan lain sebagainya.
Batasan masalah yang penulis ambil dalam penulisan ini yaitu membuat aplikasi